Cara Memasang Background Pada Postingan

+ Pertama untuk membuat background warna

Letakkan kode berikut pada awal postingan


<div style="background : kode warnanya disini ">
Dan diakhir postingan, harus di tutup dengan kode seperti ini :
</div>
Tulisan kode warnanya disini anda ganti dengan kode warna yang anda inginkan.Yang perlu diperhatikan saat anda meletakkan kode tersebut, anda harus memilih tab edit HTML, jangan Compose.

Sebagai contoh backgroun dengan warna hijau...


<div style="background:#24d207">
"misal ini adalah isi postingan saya lalu tutup dengan code dibawah"
</div>
+ Kedua Membuat background dengan Gambar

Jika anda memiliki gambar khusus untuk dijadikan backgroud uploud dulu ke website hosting seperti photobucket atau tempat hosting lainnya untuk memperoleh URL addresnya.

Yang harus diperhatikan anda harus berada pada posisi edit HTML, berikut kode diawal postingan:


<div style="background:url(alamat gambarnya disini) no-repeat;">
Diakhir postingan tutup dengan kode berikut:
</div>
Ganti tulisan alamat gambarnya disini dengan alamat gambar yang ingin anda tampilkan. Seperti halnya pada background dengan warna, kode inipun bisa anda tambah-tambahin sesuai dengan keinginan. Contoh, saya ingin membuat posting dengan background yang beralamat di http://i634.photobucket.com/albums/uu66/oktri_2009/L8e18979.gif, background ingin di simpan di sebelah kanan atas posting tanpa repeat, padding sebesar 10 pixel, besar huruf 90% :

<div style="background:url(http://i634.photobucket.com/albums/uu66/oktri_2009/L8e18979.gif ) no-repeat center top; text-align:justify; font-size:90%; padding:10px">
"misal ini adalah isi postingan saya lalu tutup dengan code dibawah"
</div>
 

0 komentar: